Turboprint Driver Printer Linux

Salah satu kendala dari menggunakan linux adalah tidak tersedianya support resmi alias driver dari beberapa vendor hardware, untuk beberapa perangkat keras termasuk printer seperti yang saya alami. Kebetulan saya memiliki Printer Canon PIXMA IP 1300, Searching-searching di google nemu solusinya menggunakan Driver ip2200, setalah mendownload semua file yang dibutuhkan di ikuti langkah-langkah nya akhirnya printer bisa terdeteksi, namun pada saat ingin mengprint masalah di mulai.. ketika mengirimkan perintah print, Printer hanya berkedip-kedip maen mata ;) …
akkkkhhhhhhhhhh apakah yang terjadi !!!!!!!! .. beberapa kali klik....klik... perintah print.. Printer hanya berkelap kelip seperti lampu Ultraman..... “*_*
Karena g sabaran akhirnya..... memutuskan mencari solusi laen.. yaitu menggunakan Turbo Print.. meluncur ke TKP http://www.turboprint.info langsung mendownload file.. depensi file terpenuhi langsung install..
Printer berhasil terdeteksi dengan mudah, Turbo Print Control an Turbo Print Monitor fasilitas nya juga oke... mirip dengan yang dimiliki driver resmi Canon yang berjalan pada wandows.. Karena tidak memiliki key (license) tertulis bahwa dapat digunakan free trial 30 hari.. ga apa-apa lah penting bsa ngeprint dulu...
Buka dokumen, klik print.. printer mulai mencetak... dan hasilnya ?????? diluar dugaan Muncul Logo Turbo Print yang ganal/besar di setiap dokumen yang terprint T_T... aargghhhhhhhhh..... usut punya usut pake google ternyata itulah resiko make turbo print trial....
akhirnya muncul lah ide nakal-- cari crack...
searching-searching turbo print_2.10-1_i386 + crack keygen.. ga nemu... susahhh... bgt nyari key turboprint versi 2.10.. yang nemu versi TurboPrint.1.96-3...
Akhirnya diputuskan mencari turboprint versi 1.96-3.. Searching-searching dapat link lokal tapi broken semua.. di situs resmi nya jga udah g da nyediain..... akhirnya setelah browsing-browsing dapat juga turboprint versi 1.96-4_i386.. di sebuah situs berbahasa asing ( bkan english ato indonesia loooohhh)
Install langsung pasang key nya violaaaa.... akhirnya berhasil TurboPrint sukses ter register...
walaupun tampilannya jadul bgt dan tidak sebagus turboprint 2.. tapi hasilnya memuaskan …
mantapp.... sippp hehehe
bagi yang maw download turboprint 1.96-4_i386. sudah saya upload di 4shared lengkap dengan keyx pilih sesuai distribusi...
Oh ya, turboprint membutuhkan paket-paket ketergantungan yg harus di install jga sebelumnya.. bisa di cari di google kok.. hehehehehe

4 komentar:

Anonymous said...

Salam kenal...
Nama saya Anto, baru beberapa hari ini saya menggunakan linux opensuse, tepatnya open suse linux education 11.3

Terimakasih artikelnya sangat membantu memecahkan masalah yang saya hadapi setelah migrasi ke open suse linux education 11.3, akhirnya ada harapan untuk bisa mencetak di opensuse saya.

Saya masih nubi di bidang linux, mohon diuraikan juga cara/langkah-langkah untuk menginstal turbo print di opensuse, maklum saya masih sangat iko di bidang per linux an.

Terimakasih sangat :)

Anonymous said...

oya ini alamat email saya:
antooce@yahoo.com

wagungs said...

@Anonymous(anto):
Untuk OpenSuse 11.3 saya coba dulu ya,, soalnya paket ketergantungannya (pustaka) berbeda,,:)

Unknown said...

Siip :)

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.