Perlahan namun pasti sepertinya desktop behaviour dari antar muka standar distribusi GNU/Linux Ubuntu akan menyerupai sistem operasi OS X besutan Apple, hal ini dapat dilihat dari penggunaan global menu dan unity dash yang memiliki fungsionalitas seperti dock pada OS X, dan kini Unity Dash pada ubuntu 12.04 secara default akan selalu dalam posisi always on top seperti posisi default dock pada OS X, serupa tapi tak sama alias seperti pinang dibelah silet wahaha,, berikut tangkapan layar dari desktop Ubuntu 12.04,
|
Default Unity Dash always on top |
|
Ubuntu 12.04 LTS Precise Pangolin |
Saat melakukan pembaruan seluruh paket perangkat lunak pada ubuntu 12.04 LTS yang saya gunakan,
artwork Ubuntu 12.04 precise telah dimasukkan
|
Ubiquity Slideshow - Ubuntu 12.04 LTS (Live Installer)
(daily build live Image) |
|
Ubuntu 12.04 LigthDM (Login Manager) |
|
Wallpaper Ubuntu 12.04 LTS |
Meskipun secara default Unity Dash berada
always on top, opsi untuk membuatnya
autohide masih disediakan,
|
Opsi untuk mengganti behaviour Unity Dash |
Perlu diketahui Ubuntu 12.04 LTS telah menggunakan Gnome 3.4 sebagai
default core Desktop environment, untuk shell standar ubuntu tetap menggunakan Unity dan Unity-2D sebagai
fallback session, sebagai alternatif pengguna juga dapat memasang gnome-shell melalui Ubuntu software center.
|
Gnome Shell Ubuntu 12.04 LTS |
Gnome-Shell Tema Adwaita default wallpaper, berganti sesuai dengan waktu