Recent Posts

Responsive Advertisement

Ciyus-Session: Ubuntu 12.04 & Ubuntu 12.10

Ciyus Session :


Ciyus-session merupakan lingkungan desktop berbasis Gnome yang menggunakan beberapa komponen milik elementary OS seperti wingpanel, plank (dock), slingshot (launcher) dengan mutter sebagai window managernya, tujuan awal dari meracik ciyus-session sendiri adalah untuk memenuhi kebutuhana pribadi akan lingkungan desktop,


sekedar untuk berbagi jika ada pengguna (teman) yang mungkin tertarik untuk memasangnya dan sekaligus memudahkan dalam hal memperbarui (perbaiki) ciyus-session, paket-paket penyusun ciyus-session saya taruh dippa, untuk yang ingin mencobanya, tambahkan PPA berikut,
sudo add-apt-repository ppa:wagungs/personal
sudo apt-get update
sudo apt-get install ciyus-session
Karena berawal dari hasil percobaan, masih dibutuhkan beberapa penyesuaian (themes) secara manual menggunakan gnome-tweak, kedepannya nanti ciyus-session akan diperbarui agar lebih mudah digunakan. Pada beberapa kondis, dimana sistem ubuntu telah kotor, dengan bercampur baurnya/tumpang tindih pustaka dan perangkat lunak yang berasal dari berbagai macam sumber pihak ketiga (Personal Package Archives (PPA)), terkadang ciyus-session tidak dapat berjalan dengan baik.

Post a Comment

10 Comments

  1. Apakah habis ini ada Miapah-Session?
    Namanya lucu mas Wagung... ;D

    ReplyDelete
  2. saya suka slingshotnya, kalo download slingshotnya saja gimana, mas?

    ReplyDelete
    Replies
    1. klo slingshot-launcher seperti yang diatas download disini:
      slingshotold64bit
      slingshotold32bit

      Delete
    2. saya sudah coba, ternyata bukan cuma slingshotnya saja yang enak. kombinasinya bagus, pak.

      Delete
    3. saya pansang di ubuntu 12.04 kok. menu di start kok ndak bisa tampil semua ya, yg bisa tampil hanya di accessories, games, education, sisanya ndak bisa tampil. itu apa yg harus saya seting lg ya??

      Delete
  3. saya mau tanya, bisa di custom pakai maximus tidak?
    jadi kalo aplikasinya di maximis tombol closenya akan muncul di panelnya
    contohnya kaya di gambar ini
    http://www.omgubuntu.co.uk/2011/01/maximising-screen-space-in-ubuntu

    saya pakai notebook, jadi maximus guna banget bikin dekstop lebih lega

    ReplyDelete
  4. di ubuntu 12.04 kq trsa brt ktk buka slingshot agk mnunggu..wlo g lm....g bs gegas..

    ReplyDelete