How to Install IIS Web Server on Windows 10


How to Install IIS Web Server on Windows 10




IIS atau Internet Information Services atau Internet Information Server adalah sebuah web server HTTP buatan Microsoft yang merupakan bagian dari sistem operasi Windows.

Untuk Mengaktifkan IIS pada Windows, ( Disini Digunakan Windows 10 Pro)

1. Melalui start menu atau perintah Run, Jalankan Appwiz.cpl




2. Pilih, Turn Windows features on or Off


3. Pada dialog Windows Features  yang muncul, scrool dan cek list pada Internet Information Services, dan tunggu sampai proses ini selesai,







4. Setelah selesai, untuk melihat apakah IIS telah terpasang dengan baik, melalui web browser, masukan alamat http://localhost


Folder untuk menaruh file halaman web yang akan kita bangun  berada di C:\inetpub\wwwroot


0 komentar:

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.