Dalam waktu dekat ubuntu akan merilis Versi terbaru dari ubuntu LTS yaitu ubuntu 20.04 dengan codename Focal Fosa, sebelum merilis versi finalnya canonical sebagai pengembang dari sistem operasi Ubuntu mengeluarkan versi Final Beta untuk diuji oleh publik, berikut hasil penggunaan Ubuntu 20.04 LTS (Focal Fossa) Final Beta, yang langsung dipasang pada laptop penulis.
A. Desktop - Ubuntu 20.04 LTS Final Beta
Tampilan Desktop Ubuntu 20.04 Beta |
B. Kernel - Ubuntu 20.04 LTS Final Beta
- Kernel 5.4.0-21
- Python 3.8.2
B. Office - Ubuntu 20.04 LTS Final Beta
- LibreOffice 6.4.2.2
- Pdf Reader
C. Internet - Ubuntu 20.04 LTS Final Beta
- Mozilla Firefox 74.0 (64-bit)
- Mozilla Thunderbird
- GNU Wget 1.20.3 built on linux-gnu.
D. Multimedia - 20.04 LTS Final Beta
- Rhythmbox 3.4.4
- Videos (Totem)
E. Software Manager - Ubuntu 20.04 LTS Final Beta
0 Comments