Posts

Laporan KKLP (kuliah kerja lapangan plus)

Masih teringat setahun yang lalu bagaimana susahnya mencari rujukan online untuk membuat laporan KKLP yang sesuai dan biasa digunakan di lingkungan Kampus... (Mau coba bwat format sendiri atau mencontoh laporan dari universitas lain takut ngak di terima) Karena kampuzz adalah ST (Sekolah tinggi) yang berkecimpung dibidang komputer yang berteman akrab dengan internet. tentunya akan mudah menemukan referensi online, laporan KKLP dari mahasiswa yang telah mengambil mata kuiah ini ternyata... Browsing-browsing yang ditemukan malah format Kuliah kerja lapangan dari universitas lain. Kalaupun ada ditemukan itu adalah format laporan KKLP jadul bgt yang sudah ngak dipakai krna g sesuai.. Pada akhirnya, format laporan kklp berhasil didapatkan dari seorang teman, melalui media flashdisk, dari sini format laporan kklp mulai menyebar dari mahasiswa satu ke mahasiswa lain melalui flashdisk.... dan sampai sekarang menyebar dari angkatan satu ke angkatan lain melalui flashdisk juga kalo dipikir ha...

Tentang Ubuntu Linux

Image
Ubuntu Linux siapa yang tidak kenal, Distro linux satu ini merupakan Distro Linux yang paling populer dibandingkan distro linux lainnya, bahkan ada beberapa pengguna awam yang mengidentikan Linux itu adalah Ubuntu dan ada juga yang mengatakan bahawa Ubuntu adalah system operasi sendiriyang berbeda dengan Linux. Ubuntu ini sendiri adalah salah satu distribusi Linux yang berbasiskan pada Debian. Proyek Ubuntu disponsori oleh Canonical Ltd (perusahaan milik Mark Shuttleworth). Nama Ubuntu diambil dari nama sebuah konsep ideologi di Afrika Selatan. "Ubuntu" berasal dari bahasa kuno Afrika, yang berarti "rasa perikemanusian terhadap sesama manusia". Ubuntu juga bisa berarti "aku adalah aku karena keberadaan kita semua". Tujuan dari distribusi Linux Ubuntu adalah membawa semangat yang terkandung di dalam Ubuntu ke dalam dunia perangkat lunak. Ubuntu adalah sistem operasi lengkap berbasis Linux, tersedia secara bebas dan mempunyai dukungan baik yang berasal dari...

Antivirus Gratis dari Microsoft

Image
Setelah sekian lama tidak menggunakan antivirus karena ingin mengurangi penggunaan software bajakan dan tidak puas dengan kinerja antivirus gratis yang tidak maksimal dan hanya membuang resource system akhirinya datang juga, dimana pada akhirnya pihak Microsoft mengeluarkan Antivirus gratis untuk melengkapai perlindungan proteksi pada system operasinya. Selain gratis, antivirus ini juga ringan dan sangat mudah di gunakan dan jika dibandingkan dengan antivirus gratis lainnya terbilang tidak cerewet dan mengkonsumsi resource yang kecil. Untuk mengunduhnya langsung saja meluncur ke situs http://www.microsoft.com/security_essentials Ukuran installer antivirus ini terbilang sangat kecil, namun untuk pengoperasian pertama kali antivirus ini membutuhkan update database sebelum dapat digunakan, update dapat dilakukan secara online menggunakan koneksi atau pun terpisah offline Perlu diketahui pada waktu menginstall antivirus ini akan melakukan pengecekan apakah system operasi yang digunakan ge...

Mulai menggunakan Antivirus

Image
Eh… eh.. perhatian sebelumnya bagi para master yang merasa bisa menjaga system Microsoft Windows dan keturunanya dari virus tanpa antivirus sebaiknya mulai mempertimbangkan menggunakan antivirus karena banyak bermunculan virus injection executable file seperti sality dan viking belum lagi Trojan, spyware dan virus yang mengeksploitasi celah keamanan, karena berdasarkan pengalaman teman yang tidak menginstall antivirus karena merasa jago, master-master installasi file nya rusak karena terjangkit virus sality. Mungkin mudah menghindari virus local seperti brontok dan kawan-kawan ( karena mencolok) tapi tidak untuk virus injection executable dan exsploitasi celah keamanan dan Trojan dan spyware Sedikit berbagi, penulis memiliki seorang teman yang jago dan bekerja sebagai freelance dimana biasa menerima panggilan jasa penginstallan computer baik untuk warnet perusahaan maupun rumahan pokok nya yang penting dibayar, karena merasa sudah jago dan sakti mandraguna dia tidak menginstall a...

Skripsi Berbahan Baku Linux

#Bagi teman-teman yang ingin membuat skripsi tugas akhir berbasis linux ada beberapa masukan nih #Membuat sistem aplikasi sistem informasi menggunakan Bahasa pemprograman berbasis visual #Sistem iniformasi merupakan judul skripsi yang tak akan pernah lekang oleh waktu - Gambas (belum tersedia report sesakti crystal report seperti pada visual basic di windows) - Lazarus ( sudah ada report nya nih, jadi enak dipake bwat aplikasi syntax juga mirip delphi/pascal base script)- QT Tools kit ( Berbasis bahasa C++ "T_T) - Mono. Net ( Seperti Net Platform pada windows ) #Bahasa pemprograman diatas juga dapat digunakan untuk membangun aplikasi non sistem informasi #seperti Billing warnet, SMS Gateway, Multimedia player an perangkat lunak aplikasi lain.... #Membuat aplikasi crossplatform (write once compile anywhere or write once running anywhere) #untuk membuat aplikasi seperti ini dapat menggunakan - java - ruby - perl - python semua aplikasi diatas bila di padukan dengan database seperti ...